Seminar Nasional “Menyiapkan Generasi Web Developer Berdaya Saing Global” Berlangsung Sukses di Universitas Buana Perjuangan Karawang
Aula 1 Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang Dipenuhi Antusiasme Peserta Seminar Nasional tentang Generasi Web Developer Berdaya Saing Global Aula 1 Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang dipenuhi oleh antusiasme lebih dari 300 peserta yang menghadiri Seminar Nasional: Menyiapkan Generasi Web Developer Berdaya Saing Global di Lingkungan Perusahaan dan Pendidikan. Acara ini merupakan salah satu rangkaian…